Kurban Bersama PKPU Initiative Human

sumber : www.google.com
Berkurban merupakan salah satu ibadah yang dianjurkan bagi umat muslim di seluruh dunia. Hal ini karena berkurban mengandung nilai spiritual yang dapat meningkatkan keimanan dan ketaqwaan manusia. Qurban dilangsungkan pada saat Idul Adha. Nah, berbincang soal kurban, ketika kita hendak melaksanakan penyaluran dana untuk melakukan ibadah ini, tentu saja kita perlu memilih lembaga yang jelas. Salah satunya adalah Human Initiative. Organisasi ini merupakan lembaga kemanusiaan internasional di PBB dengan status "Special Cosultative Status" dari Economics and Social Council (ECOSOC) sejak tahun 2008. Berkonsentrasi pada bidang kemanusiaan dengan tiga program utama, yaitu Initiative for Empowerment, Intiative for Disaster, dan Initiative for Children. Human Initiative memberikan ruang untuk berbagi kebahagiaan di hari raya Idul Adha dengan konsep penyebaran distribusi daging kurban ke wilayah pelosok yang sulit akses hingga ke luar negeri. Lantas mengapa sih harus ikut sebar Qurban?
sumber : pkpu.org
  • Pembayaran dapat dilakukan secara cicilan hingga sebelum H-1 pelaksanaan ibadah qurban
  • Wilayah distribusi dagung qurban ke luar negeri yang wilayahnya sulit diakses
  • Pequrban mendapatkan laporan implementasi program dan sertifikat
  • Memberdayakan peternak lokal dengan membeli hewan kurban langsung dari peternak
  • Pembayaran kurban dapat dilakukan dengan tiga cara (ditransfer, dijemput  dan datang langsung ke kantor Human Initiative Bengkulu)
Adapun beberapa pilihan program yang ditawarkan, diantaranya :

TIPE A 
Distribusi wilayah Afrika (Somalia, Kenya) dan wilayah Timur Indonesia (Makasar, Gorontalo, Palu, kendari, maluku dan Luwuk)

TIPE B
Distribusi wilayah Asia (Myanmar, Cox Baazar) dan wilayah Barat indonesia (Jawa, NTT, NTB, dan kalimantan)

TIPE C
Distribusi wilayah pelosok Indonesia, yaitu wilayah marginal, kantong kemiskinan dan daerah sulit akses)

Qurban Bengkulu
Distribusi khusus wilayah Provinsi Bengkulu (Kota Bengkulu, Kaur, Seluma, Bengkulu Tengah, Kepahiang, Rejang Lebong, Bengkulu Utara dan Enggano)

QURBAN PALESTINE/SURIAH
Distribusi khusus wilayah palestina dan Suriah

MEAT FOR REFUGEES
Merupakan program berbagi daging yang akan disalurkan bagi saudara-saudara kita yang berada di wilayah bencana kemanusiaan, seperti : Palestina, Suriah, Somalia, Kenya, Cox Bazaar dan Myanmar.

Bila hendak berdonasi dapat melalui Rekening Donasi PKPU Cabang Bengkulu
Mandiri 113 00 0631138 9 
BNI Syariah 100 200 3343
Bank Muamalat 431.00.17.180
Bank Bengkulu 001.01.06.04301.7

Initiative Building 
Jalan Merapi Raya No 92 Panorama Bengkulu
Facebook dan Instagram : Human Initiative Bengkulu


Tidak ada komentar

Terimakasih banyak telah berkunjung ke Blog Saya
Semoga silaturahmi senantiasa terjalin (^_^)